Jika Anda memiliki keluhan tentang produk yang Anda terima, Anda bisa menukarkan produk dengan yang baru atau refund. Kami menerima penukaran barang atau refund dengan syarat:
- Jika kondisi produk yang diterima tidak sesuai dengan pesanan (terdapat kerusakan file).
- Barang akan ditukar dengan produk baru atau diganti dengan uang sejumlah transaksi apabila packing produk belum dibuka.
- Barang akan ditukar dengan produk baru jika persediaan masih ada. Apabila persediaan barang habis, maka kami akan menawarkan pengembalian dana
- Ongkos kirim dari penukaran produk akan kami ganti sepenuhnya setelah Anda mengirimkan resi pengiriman barang.